Wednesday, October 17, 2012

keranaNya


Bismillahirrahmanirrahim


Aku bersyukur kepada Allah dipertemukan dengan kalian!


.     .     .     .      .     .     .     .       .     .     .     .




"Alangkah sulitnya mencari teman sejati," kata seorang teman.



"Tak ku temukan walau telah ku jelajahi bumi, negeri demi negeri."



Aku tersenyum menepuknya...



"Mungkin itu sebab yang kau cari adalah sahabat untuk memberi, adapun sahabat untuk diberi bertebaran di seluruh penjuru bumi.





saudara seiman itu adalah dirimu,
hanya saja dia itu orang lain
sebab kalian saling percaya
maka kalian adalah satu jiwa
hanya kini sedang hinggap di jasad yang berbeda
-al-kindi-


sebab fikiran ini punya jalan sebabnya masing-masing,
maka terkadang kita sama,
terkadang kita berbeza,
namun;
syukurlah dalamnya tetap sama
kita punya ruh-ruh yang diakrabkan iman!





Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Tujuh orang yang akan dinaungi Allah pada hari yang tiada naungan selain naungan-Nya: Seorang pemimpin yang adil, Seorang pemuda yang menghabiskan masa mudanya dengan beribadah kepada Allah, Seorang yang hatinya selalu terkait dengan masjid, Dua orang yang saling mencintai karena Allah, berkumpul karena Allah dan berpisah karena Allah, Lelaki yang diajak seorang wanita yang cantik dan terpandang untuk berzina lantas ia berkata: "Sesungguhnya aku takut kepada Allah", Seorang yang menyembunyikan sedekahnya sehingga tangan kirinya tidak mengetahui apa yang disedekahkan oleh tangan kanannya, Seorang yang berzikir kepada Allah seorang diri hingga menitis air matanya." (Hadis riwayat Bukhari, Abu Dawud dan Ibnu Majah)




#suatu saat nanti mungkin saat yang kita benci sekarang akan menjadi satu saat yang akan dirindui J
#Ya Allah, sedihnya dengan sebuah perpisahan ini L


M302,
17 Oktober 2012


No comments: